Breaking News

INFO SEPUTAR DINAS PERTANIAN

Gerimis, Apel Peringatan Hari Lahir Pancasila Tetap Hikmat

Martapura, infoPublik – Apel gabungan memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2017 yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Banjar, Sabtu (1/6) di halaman kantor Pemkab Banjar, ditandai dengan hujan gerimis. Meski gerimis, namun para peserta apel gabungan yang terdiri dari para pegawai Satuan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD) di Kabupaten Banjar tersebut, tidak beranjak dari tempatnya, tetap tertib meng ikuti acara hingga …

Read More »

BAPPELITBANG KOORDINASIKAN PELD

Martapura, sektor hilir berupa barang setengah jadi dan barang jadi karet merupakan alternatif guna mampu mempertahankan karet tetap sebagai komoditas unggulan Kabupaten Banjar. Yaitu perluasan areal budidaya dan peningkatan produktivitas harus diperkuat  dengan sektor pengolahan dan pemasaran. Strategi yang ditetapkan dalam pengembangan sub sektor produk barang jadi karet adalah melakukan kerjasama dengan pihak pabrikan di luar daerah serta dengan pusat …

Read More »

DESA GUNUNG ULIN WAKILI BANJAR KE PROVINSI

Tim penilai kunjungi Desa Gunung Ulin yang mewakili Kabupaten Banjar untuk mengikuti lomba desa tingkat Provinsi, penilaian lomba desa berlangsung di Desa Gunung Ulin Kecamatan Mataraman, Senin (22/5). Desa Gunung ulin dulunya merupakan bagian dari desa Danau Salak Kecamatan Astambul, seiiring dengan berkembangnya jumlah penduduk, maka masyarakat desa berkeinganan untuk membangun daerahnya sendiri dan pada tahun 1975 desa ini berdiri …

Read More »

PERLUNYA KERJASAMA STAKEHOLDER GUNA TINGKATKAN PRODUK OLAHAN KARET

Martapura, Potensi pengembangan karet di Kabupaten Banjar cukup besar melalui dukungan segenap stakeholder yang ada di daerah termasuk peran Pemerintah Kabupaten melalui instansi terkait, petani dan pengusaha di bidang perkaretan sebagai pelaku usaha serta masyarakat setempat akan memberikan kontribusi yang signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan yang lebih diutamakan lagi adalah untuk meningkatkan taraf hidup petani karet. Dalam rangka …

Read More »